Wali Kota Tinjau Lokasi Paska Kebakaran di Gang Sampit

Wali Kota Tinjau Lokasi Paska Kebakaran di Gang Sampit

Terdata 12 Rumah Korban Kebakaran Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono bersama Kapolresta Pontianak Kota, Kombes Pol Komarudin dan Dandim 1207/BS, Kolonel Arm Stefie Jantje Nuhujanan meninjau lokasi paska kebakaran di Jalan Irian Gang Sampit…

Read More
Wali Kota dan DPRD Sepakati Lima Raperda

Wali Kota dan DPRD Sepakati Lima Raperda

PONTIANAK – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengatakan persetujuan bersama antara Wali Kota Pontianak dan DPRD Kota Pontianak terhadap lima raperda yang diusulkan sebagai acuan pelaksanaan perda tersebut. “Kelima raperda yang diajukan ke DPRD…

Read More
Edi Harap IPHI Pontianak Bersinergi

Edi Harap IPHI Pontianak Bersinergi

Pelantikan Pengurus IPHI Kota Pontianak 2019-2024 PONTIANAK – Ketua Umum Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI) Provinsi Kalimantan Barat, Ria Norsan, melantik susunan Pengurus IPHI Kota Pontianak periode 2019-2024 di Gedung PCC, Kamis (23/1/2020). Ia mengucapkan…

Read More
Edi Minta Pengurus Masjid Tingkatkan Kualitas Layanan

Edi Minta Pengurus Masjid Tingkatkan Kualitas Layanan

Silaturahmi Akbar Pengurus Masjid dan Majelis Taklim se-Pontianak Kota PONTIANAK – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengajak para pengurus masjid untuk senantiasa meningkatkan kualitas layanannya kepada jamaah, baik yang ada di sekitar lingkungan masjid…

Read More
Agus Ucap Syukur Rumahnya Diperbaiki

Agus Ucap Syukur Rumahnya Diperbaiki

396 RTLH Diperbaiki Lewat BSPS dari Kementerian PUPR PONTIANAK – 396 Rumah Tak Layak Huni (RTLH) di Kota Pontianak mendapat Program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Masing-masing…

Read More
Gelar Rapat Lintas Sektoral

Gelar Rapat Lintas Sektoral

Jelang Perayaan Imlek dan Cap Go Meh PONTIANAK – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengatakan rapat lintas sektoral yang dilakukan dalam rangka persiapan perayaan Tahun Baru Imlek dan Cap Go Meh. “Dengan adanya rapat…

Read More
Pemerintah Pontianak Mendukung dan Mengajak Masyarakat Untuk Ikut Memeriahkan Acara Pontianak City Run Half Marathon 2020

Pemerintah Pontianak Mendukung dan Mengajak Masyarakat Untuk Ikut Memeriahkan Acara Pontianak City Run Half Marathon 2020

Ajang Pontianak City Run Half Marathon akan dimulai dengan hanya menghitung hari. Banyak masyarakat yang sudah berbondong-bondong untuk melakukan pendaftaran baik online maupun offline. Roadshow telah dilakukan sebagai aktivasi pra event, promosi lewat CFD dan…

Read More
Wali Kota Support Juan Tampil di Jerman

Wali Kota Support Juan Tampil di Jerman

Di Hadapan Edi Kamtono, Juan Mainkan Alat Musik Kledi PONTIANAK – Kepiawaian Juan Arminandi memainkan alat musik tradisional bernama Kledi, mengantarkan dirinya mengikuti residensi ke Berlin, Jerman. Keberangkatannya ke Jerman direncanakan pada tanggal 23 Januari…

Read More
Targetkan Layanan Air Bersih 100 persen

Targetkan Layanan Air Bersih 100 persen

PONTIANAK – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengatakan dari lima Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) yang diusulkan Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak, satu diantaranya terkait adanya sambungan air bersih gratis bagi masyarakat berpenghasilan rendah. Dengan demikian…

Read More
Resmikan Pusat Layanan Haji dan Umroh, Edi Harap Pelayanan Lebih Maksimal

Resmikan Pusat Layanan Haji dan Umroh, Edi Harap Pelayanan Lebih Maksimal

PONTIANAK – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono meresmikan gedung Pusat Layanan Haji dan Umrah Terpadu dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Pontianak, Senin (20/1/2020). Meskipun dibangun pada lahan yang sangat…

Read More